Manfaat Dan Khasiat Buah Apel

Manfaat Dan Khasiat Buah Apel - Siapa sih yang tidak tahu dengan buah yang satu ini. Selain buahnya yang lembut dan manis, apel juga sangat baik untuk dunia kesehatan maupun kecantikan. Dari berbagai jenis atau kultivarnya, apel terbagi dalam berbagai varian. Ada yang berwarna merah dan juga hijau. Masih dalam klasifikasi tanaman, apel mempunyai nama latin atau ilmiah Malus domestica. Nah yang sering dipertanyakan ialah mengenai apa saja khasiat apel untuk kesehatan? Mungkin jawaban dibawah ini mampu menjawabnya.
Manfaat Dan Khasiat Buah Apel
Manfaat Dan Khasiat Buah Apel
Sebelum kita ketahui apa saja manfaat apel untuk kesehatan, mari kita pelajari dulu kandungan gizi tau nutrisi yang terdapat pada buah apel. Beberapa kandungan tersebut diantaranya berupa energi seperti karbohidrat dan gula atau kalori, serat, air, protein, lemak, Vitamin A, Thiamine, Niacin, Riboflavin, Asam folat, Asam Pantothenat, fosfor, kalsium, zat besi, kalium, magnesium, seng, Vitamin B6, dan Vitamin C.

Manfaat Dan Khasiat Buah Apel :
  • Mengurangi resiko kanker usus besar, Prostat, dan kanker paru-paru.
  • Sebagai antioksidan yang menangkal radikal bebas.
  • Menurunkan kadar kolesterol.
  • Melancarkan sistem pencernaan.
  • Melancarkan sirkulasi atau peredaran darah.
  • Menurunkan berat badan (sebagai menu diet).
  • Mencegah kulit kering dan dehidrasi.
  • dll.
Kemampuan buah apel untuk menyembuhkan dan mengontrol penyakit diatas sangat mudah saja didapat sebab buah ini bisa dikonsumsi langsung dalam keadaan segar atau mentah (tanpa perlu dimasak). Selain itu, kulit dari buah bisa dijadikan selai dan lain-lainnya.

Bagaimana? Masih kurang? Oleh karena itu jangan lupa tinggalkan komentar jika ingin menambahkan. Dan kami rasa cukup sekian dulu mengenai Manfaat Dan Khasiat Buah Apel. Semoga bisa membantu dan berguna bagi orang banyak.

0 Response to " Manfaat Dan Khasiat Buah Apel "

Posting Komentar

Harap Berkomentar dengan Baik Ya...!

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *